Dalam berbagai ujian sertifikasi maupun sesi tatap muka kuliah, beberapa asesi / mahasiswa pernah bertanya bagaimana cara mengirim hasil ujiannya yang memiliki ukuran yang besar, karena mereka tidak dapat menggunakan email; yang notabene dibatasi hanya sampai 25 MB. Caranya sangat sederhana, ikuti tutorial singkat ini. Semoga bermanfaat.